Literasi dan Inklusi dalam Digitalisasi– Direktur utama (Dirut) Bank Mandiri Syariah (BSM) atau Mandiri Syariah Toni EB Subari saat menjadi pembicara utama dalam acara bertajuk Media Workshop Literasi dan Inklusi Perbankan Syariah dengan tema Ekonomi & Perbankan Syariah Energi Baru Untuk Pemulihan Ekonomi Nasional dari gedung Mandiri Syariah, Jakarta, Jumat pagi (25/9/2020.
Dalam acara ini terungkap jika literasi dan digitalisasi menjadi kunci perkembangan perbankan Syariah di Indonesia bahkan teruka dapat bertahan saat wabah corona melanda, termasuk di Indonesia.
Direktur IT, Operations & Digital Banking Mandiri Syariah Achmad Syafii menyampaikan bahwa Mandiri Syariah terus menjalankan proses digitalisasi produk dengan fokus kepada customer (customer centric) untuk memenuhi kebutuhan nasabah terlebih di tengah situasi pandemi covid19.
Foto-foto: humas Mandiri Syariah