Fordorum Fasilitasi Pelatihan IT untuk Guru dan Kepala Sekolah

Rapat Persiapan– Rapat persiapan pelaksanaan pelatihan IT untuk guru dan kepala sekolah di wilayah Kota Bogor kerja sama Fordorum, Kemendikbud, Disdik Kota Bogor, Rabu (30/9/2020) di Kantor Disdik Bogor. Ketua umum Fordorum Sri Watini mengumumkan, bagi bapak ibu dosen khususnya bidang IT, jika ingin bergabung ikut pelatihan IT guru dan kepala sekolah diajak sama-sama bergantian di Kota Bekasi-Bogor-Tangerang- Bekasi Kabupaten. Ayo, kata Sri Watini, jadi tim pengajar atau penyusun modul. Silakan mengirim CV lengkap beserta Ijasah  (Bid.IT)  ke alamat email : fordorum0273@gmail.com

Bacaan Lainnya

Foto-foto: dok Fordorum

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *